Resep Cocolan Khas Banjarmasin, Kalsel : Cacapan Limau Kuit Pelengkap Khas Masakan Atau Makanan Banjarmasin

- 1 Juni 2022, 23:27 WIB
Resep Cocolan Khas Banjarmasin, Kalsel : Cacapan Limau Kuit. Tangkapan Layar akun instagram @hellokalsel
Resep Cocolan Khas Banjarmasin, Kalsel : Cacapan Limau Kuit. Tangkapan Layar akun instagram @hellokalsel /

Air Hangat/ Air Putih

Cara Membuat:

1.Siapkan mangkok atau piring.

2. Kupas Bawang Merah. Cuci dan iris tipis, kemudian masukkan ke mangkok.

3. Masukan garam, vetsin, sedikit gula, terasi bakar, kemudian disiram dengan air hangat/air biasa.

Baca Juga: Resep Kentang Goreng Saus Keju, Camilan ala Korean Street Food

4. Aduk-Aduk hingga semuanya menjadi tercampur rata.

5. Setelahnya, beri irisan dan perasan Limau Kuit.

6. Cacapan Limau Kuit siap untuk dihidangkan.

Itulah resep yang dapat dicoba jika ingin merasakan Cacapan Limau Kuit yang merupakan salah satu cocolan khas dari Kalsel.***

Halaman:

Editor: Febbri Yanto Susanto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah