Kalian Harus Tahu! Berikut Manfaat Donor Darah Bagi Tubuh Manusia

23 Juni 2022, 17:59 WIB
Manfaat Donor Darah Bagi Tubuh Manusia //Biro Hubungan Masyarakat Kementerian Sosial RI

PORTAL KALTENG- Untuk kamu yang belum tahu bahwa  ada manfaat donor darah bagi tubuh manusia.

Melakukan donor darah juga memiliki manfaatnya bagi tubuh manusia.

Donor darah secara rutin maka mendapatkan manfaat dalam keseshatan.

Baca Juga: Resep Tongseng Kambing dan Tips Agar Daging Tidak Beraroma Prengus, Sajian Khas Idul Adha

Salah satu manfaat donor darah bagi tubuh ialah dapat mendeteksi penyakit serius.

Untuk selengkapnya, inilah manfaat donor darah bagi tubuh dalam kesehatan:

1. Dapat Mendeteksi Penyakit Serius

Manfaat donor darah adalah dapat mendeteksi penyakit serius. Sebelum mendonorkan darah maka wajib terlebih dahulu periksa kondisi darah.

Baca Juga: Tips Menyimpan Daging Kurban Mentah Agar Awet dan Tetap Terjaga Kualitasnya

Dengan adanya periksa darah maka dapat diketahui jika adanya penyakit seirus seperti penyakit HIV, sifilis, hepatitis B, hepatitis C serta malaria.

2. Menurunkan risiko terkena penyakit jantung dan pembuluh darah

Dengan mendonorkan darah secara rutin dapat menurunkan kekentalan darah.

Adanya kekentalan darah bisa mempengauhi risko dari ppenyakit jantung.

Baca Juga: Idul Adha 2022 : Tips Penanganan Hewan Kurban Yang Baik, Dijamin Lancar Tanpa Masalah

3. Membantu menurunkan berat badan

Salah satu manfaat donor darah adalah dapat menurunkan berat badan.

Rata—rata orang dewasa dapat membakar kalori sebanyak 650 kalori saat mendonorkan darah dengan 450 ml darahnya.

Itulah manfaat donor darah bagi tubuh dalam kesehatan.***

Editor: Patriano Jaya Maleh

Sumber: Kemenkes

Tags

Terkini

Terpopuler