Kabupaten Murung Raya berhasil Catatkan Rekor MURI, Peserta Kongkurung Terbanyak!

- 2 Agustus 2022, 12:17 WIB
Pemecahan rekor MURI oleh Pemerintah Kabupaten Murung Raya, Kalteng
Pemecahan rekor MURI oleh Pemerintah Kabupaten Murung Raya, Kalteng /Arief/Widia Natalia/MMC Kalteng

Baca Juga: Festival Nariuk Adat 2022 di Desa Wisata Pulau Patai Suku Hawa di Kalimantan Tengah Siap Digelar Kembali

H. Nuryakin mengungkapkan, bahwa dalam dua tahun kebelakang kondisi Kalteng pernah mengalami minus untuk pertumbuhan ekonomi.

“Tetapi pada tahun 2022 triwulan pertama kita sudah mencapai angka 7,25 persen. Karena ekonominya bergerak, masyarakat sudah beraktivitas tentunya ini menjadi dambaan kita semua”, ungkap Nuryakin.

Baca Juga: Selamat Ya! Kim Jin Ho SG Wannabe Segera Menikah dengan Pacarnya dari Kalangan Non-Selebriti

Pada kesempatan tersebut, Nuryakin mengingatkan masyarakat bahwa COVID-19 saat ini masih ada.

“Prokes tetap dijalankan. Bagaimanapun kesehatan tetap menjadi utama”, tutup Nuryakin.***

Halaman:

Editor: Febbri Yanto Susanto

Sumber: MMC Kalteng


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x