Tidur dengan waktu tertentu bisa menurunkan Berat Badan? Ini Hasil Penelitiannya

- 12 Februari 2022, 17:49 WIB
Ilustrasi tidur. Inilah penjelasan  tentang hasil penelitian menurunkan berat badan dengan cara tidur.
Ilustrasi tidur. Inilah penjelasan tentang hasil penelitian menurunkan berat badan dengan cara tidur. /Pixabay/Caludio_Scott

PORTALKALTENG - Setiap orang dewasa yang kelebihan berat badan, dengan tidur ekstra ternyata dapat menyebabkan penurunan berat badan.

Hal ini diperparah jika tanpa perubahan pola makan di siang hari, pernyataan ini merujuk pada studi Amerika Serikat terhadap orang dewasa yang kelebihan berat badan atau obesitas.

Berikut ini, dilansir portalkalteng.com dari laman Theguardian yang dipublikasikan pada 8 Februari 2022 tentang penelitian menurunkan berat badan dengan cara tidur.

Baca Juga: Cara Mengatasi Gangguan Tidur atau Insomnia, Salah Satunya Ciptakan Suasana Tidur yang Nyaman

Para peneliti menemukan bahwa orang yang biasanya tidur kurang dari 6,5 jam semalam, kehilangan rata-rata 270 kalori dari asupan harian mereka ketika mereka menambah durasi tidur selama 1,2 jam.

Saat hal tersebut dipertahankan selama tiga tahun, peneliti percaya setiap individu atau seseorang bisa kehilangan sekitar 12 kilogram kalori tanpa harus mengubah pola makan mereka di siang hari.

Beberapa peserta dalam penelitian ini mengonsumsi 500 kalori lebih sedikit sehari setelah meningkatkan kualitas tidur mereka.

Studi ini tidak dirancang untuk melihat penurunan berat badan, tetapi para peneliti memperhatikan penurunan kalori dalam waktu dua minggu setelah pasien mengubah pola tidur mereka yang lebih lama.

Baca Juga: Berikut Cara Ampuh Bagi Anda yang susah untuk Tidur Nyenyak, Simak Penjelasannya

Halaman:

Editor: Febbri Yanto Susanto

Sumber: theguardian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah