Jadwal Vaksinasi Covid – 19 Jumat, 25 Februari 2022 di Kota Palangka Raya dan Sekitarnya: Catat Waktunya!

24 Februari 2022, 18:18 WIB
Ilustrasi vaksin. Berikut jadwal dan tempat vaksinasi di Kota Palangkaraya Jumat, 25 Februari 2022 /Pixabay/spencerbdavis1

PORTALKALTENG – Pemerintah Kota Palangka Raya semakin gencar menggelar vaksinasi dan memberikan informasi jadwal vaksinasi Covid – 19 massal bagi masyarakat.

Bagi anda yang ingin melaksanakan vaksinasi covid – 19, Portalkalteng.com telah merangkum informasi jadwal dan tempat vaksinasi terdekat dengan anda di wilayah Kota Palangkaraya dan sekitarnya.

Dilansir Portalkalteng.com melalui akun resmi Instagram Kominfo Palangka Raya, simak jadwal vaksinasi covid – 19 untuk Kota Palangka Raya pada hari Jumat, 25 Februari 2022.

Baca Juga: Tim BPPD dan PMI Kotawaringin Timur Tangani Pohon Tumbang di Jalan Jendral Sudirman Kota Sampit

Seluruh jadwal vaksinasi Covid – 19 dimulai pada pukul 08.00 WIB di seluruh fasilitas kesehatan di bawah ini.

1. PKM Bukit Hindu (Jl. Kinibalu No.69)

Jumlah Sasaran: 120 orang

Jenis Vaksin:

Pfizer (Dosis 1, 2, dan Booster)

2. PKM Kalampangan (Jl. M. Mahar, Gg. Mawar)

Jumlah Sasaran: 62 orang

Jenis Vaksin:

Sinovac (Dosis 1 – 2)

Pfizer (Dosis Booster)

3. PKM Kayon (Jl. Rajawali Induk No.35)

Jumlah Sasaran: 50 orang

Jenis Vaksin:

Pfizer (Dosis Booster Prioritas Lansia)

Baca Juga: Predator Anak Terancam 15 Tahun Penjara Akibat Ulahnya Terhadap Anak di Bawah Umur di Kota Palangkaraya

4. PKM Rakumpit Mungku Baru

Jumlah Sasaran: 100 Orang

Jenis Vaksin:

Sinovac (Dosis 1 – 2)

Pfizer (Dosis Booster)

5. PKM Tangkiling (Jl. Tjilik Riwut Km. 34)

Jumlah Sasaran: 100 orang

Jenis Vaksin:

Pfizer (Dosis 1, 2, dan Booster)

6. RS Doris Sylvanus (Jl. Tambun Bungai No.4)

Jumlah Sasaran: 400 orang

Jenis Vaksin:

Sinovac (Dosis 1 - 2)

Pfizer (Dosis 1, 2, dan Booster) 

7. RS TNI AD (Jl. Diponegoro)

Jumlah Sasaran: 200 orang

Jenis Vaksin:

Sinovac (Dosis 1 – 2)

Astra Zeneca (Dosis 1, 2, dan Booster) 

Baca Juga: Bencana Angin Puting Beliung Melanda Desa Mantangai Tengah, Korban Terdampak Dapatkan Sejumlah Bantuan

8. Klinik Induk Biddokkes (Jl. Rinjani No.16)

Jumlah Sasaran: 100 orang

Jenis Vaksin:

Sinovac (Dosis 1 – 2)

Pfizer (Dosis 1, 2, dan Booster)

Astra Zeneca (Dosis 1, 2, dan Booster)

9. RSI PKU Muhammadiyah (Jl. RTA Milono Km. 2,5)

Jumlah Sasaran: 100 orang

Jenis Vaksin:

Pfizer (Dosis Booster)

10. RS Bhayangkara (Jl. A. Yani No. 22)

Jumlah Sasaran: 100 orang

Jenis Vaksin:

Sinovac (Dosis 1 – 2)

Pfizer (Dosis 1, 2, dan Booster)

Moderna (Dosis 2 dan Booster)

11. Klinik Polresta Palangka Raya (Jl. Tjilik Riwut Km. 3,5)

Jumlah Sasaran: 100 orang

Jenis Vaksin:

Sinovac (Dosis 1 – 2)

Astra Zeneca (Dosis 1, 2, dan Booster)

Baca Juga: Bupati Barito Selatan Eddy Raya Samsuri Melaksanakan Kegiatan Safari Nyepi di Desa Teluk Betung

Demikian informasi jadwal vaksinasi Covid – 19 untuk Kota Palangka Raya pada hari Jumat, 25 Februari 2022.

Perlu diingat bahwa yang dapat mendapatkan vaksin dosis booster atau dosis ketiga adalah masyarakat yang berusia di atas 18 tahun dan minimal 6 bulan setelah mendapatkan vaksin 1 dan 2.

Syarat tambahan untuk bisa mendapatkan vaksin booster adalah adanya tiket vaksinasi yang tertera pada aplikasi Peduli Lindungi. ***

 

Editor: Febbri Yanto Susanto

Sumber: Instagram @kominfoplk

Tags

Terkini

Terpopuler