Inilah 9 Gejala Peredaran Darah Tidak Lancar Menurut dr Saddam Ismail, Salah Satunya Orang Sulit Konsentrasi

- 20 April 2022, 04:38 WIB
dr. Saddam Ismail Menjelaskan Ciri peredaran darah tidak lancar
dr. Saddam Ismail Menjelaskan Ciri peredaran darah tidak lancar // YouTube dr. Saddam Ismail

PORTALKALTENG - Inilah gejala peredaran darah yang tidak lancar menurut dr. Saddam Ismail.

Didalam tubuh manusia terdapat pembuluh darah, yang berfungsi untuk mengalirkan darah keseluruh tubuh atau disebut dengan peredaran darah.

Dalam sistem peredaran darah manusia, terdapat dua pembuluh darah yang sangat penting, yaitu pembuluh darah arteri dan pembuluh darah vena, yang berfungsi mengalirkan darah ke seluruh jaringan tubuh kita, yang berisi oksigen dan juga nutrisi.

Ternyata, dalam sistem peredaran darah manusia tidak selalu berjalan dengan lancar, ada kalanya dapat tersumbat, sehingga fungsi tubuh tidak berjalan dengan normal.

Baca Juga: dr Saddam Ismail Ungkap 7 Ciri Orang Yang Berpotensi Terkena Stroke, Tidak hanya Usia Tua Bahkan Usia Muda

Sebagaimana dikutip portalkalteng.com dari channel YouTube Saddam Ismail pada 19 April 2022.

Berikut dr. Saddam Ismail jelaskan tentang gejala peredarah darah tidak lancar.

1. Mati rasa atau kesemutan

dr. Saddam Ismail mengatakan, mati rasa biasanya sering disebut kesemutan yang sering dialami saat duduk dalam waktu yang lama.

Halaman:

Editor: Febbri Yanto Susanto

Sumber: Saddam Ismail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x