Ringkasan Rumus Simple Present Tense : Positif, Negatif dan Tanya dan Contohnya

25 Juni 2022, 19:30 WIB

PORTAL KALTENG-  Rumus simple Present Tense meliputi positif, negatif dan tanya.

Simple present tense digunakan untuk menyatakan kegiatan yang dilakukan sekarang.

Penggunaan simple present tense bisa digunakan untuk fakta maupun kebiasaan yang terjadi.

Baca Juga: Rangkuman Materi Bahasa Inggris Simple Past Tense dan Contoh Soal Beserta Jawabannya

Rumus simple present tense adalah S + V + Object. Untuk pengggunaan V ditambahkan s/es.

Kemudiam, rumus simple present tense yang negatif S + Do/Does + V + Object.

Menggunakan Do/Does disesuaikan dengan subjeknya I, You, We, They, He, She, It.

Lalu, rumus simple present tense dalam kalimant tanya Do/Does + S + V + ?.

Baca Juga: 7 Cara Menghilangkan Bau Prengus Daging Kurban, Ikuti Beberapa Tips Jitu Berikut ini

Untuk selengkapnya, inilah rumus simple present tense dari positif, negatif dan tanya serta contohnya.

(+) S + V (s/es) + Object

Contoh: She like burgers

(-) S + Do/Does+Not+V+Object

Contoh: She don’t like burgers

(?) Do/Does+S+V+?

Contoh: Does she like burgers?

Baca Juga: Penembakan Brutal Terjadi di Sebuah Bar di Oslo, Norwegia, 2 Orang Tewas dan 21 Terluka pada Kejadian Tersebut

Dalam menggunakan to be pada kalimat simple present tense harus sesuai dengan subjek.

Subjek I maka to be yang digunakan Am, jika You, We, They maka to be adalah Are.

Sedangkan, He, She, It menggunakan to be Is karena bentuk tunggal.

Contoh lainnya kalimat simple present tense seperti They .... (study) in the libary every night.

Baca Juga: 2022 Just One 10 Minute Cha Eun Woo ASTRO, Inilah Perbedaan Konser, Fan Meeting, Showcase dan Fansign

Jawaban yang benar adalah study karena penggunaan kata subjek “They” dalam kalimat positif tidak ditambah s/es.

Penambahan s/es dalam kalimat positif jika subjeknya He, She, It.***

Editor: Patriano Jaya Maleh

Sumber: Pocket Book Grammar

Tags

Terkini

Terpopuler