Sejumlah Massa Gelar Aksi Unjuk Rasa Penolakan Kenaikan BBM di 3 Titik Lokasi

- 21 September 2022, 16:00 WIB
Demo penolakan kenaikan harga BBM kembali digelar.
Demo penolakan kenaikan harga BBM kembali digelar. /Pikiran-Rakyat.com/ Sobirin/

Baca Juga: Pendataan Non ASN Segera Berakhir, Simak Cara Daftarnya

1. Gedung DPR/MPR

Massa yang menggelar aksi unjuk rasa di Gedung DPR/MPR terdiri dari pengemudi ojek online (ojol) yang menyuarakan penolakan kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) dan penyesuaian tarik ojol.

Aksi unjuk rasa dilakukan pada pukul 10.00 WIB dengan jumlah massa sekitar 250 orang

2. Balai Kota DKI Jakarta

Massa yang menggelar aksi unjuk rasa di Balai Kota DKI Jakarta terdiri dari Dewan Pimpinan Wilayah Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (DPW FSPMI) yang menyuarakan penolakan kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM), penolakan terhadap Omnibuslaw, dan pemolakan kenaikan UMK tahun 2023.

Aksi unjuk rasa dilakukan DPW FSPMI pada pukul 07.00 WIB dengan jumlah massa sekitar 150 orang.

Baca Juga: Cara Mudah Booking dan Link Beli Tiket Nonton One Piece Film: Red, Cek Disini

3. Kampus Raharja Tangerang

Massa yang menggelar aksi unjuk rasa di Kampus Raharja Tangerang terdiri dari mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Syariah Nahdlatul Ulama (STISNU) Nusantara Tangerang yang menyuarakan penolakan kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM).

Halaman:

Editor: Fina Pradika Putri

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah