Update Terbaru Kasus Bentrokan Polisi Israel dan Warga Palestina di Yerusalem, Total 152 Orang Terluka

- 15 April 2022, 20:38 WIB
Ilustrasi - Orang-orang Palestina berdoa di depan Kubah Batu di kompleks yang dikenal oleh umat Islam sebagai Suaka Mulia dan bagi orang Yahudi sebagai Bukit Bait Suci di Kota Tua Yerusalem, 16 April 2021.
Ilustrasi - Orang-orang Palestina berdoa di depan Kubah Batu di kompleks yang dikenal oleh umat Islam sebagai Suaka Mulia dan bagi orang Yahudi sebagai Bukit Bait Suci di Kota Tua Yerusalem, 16 April 2021. /Reuters/Ammar Awad/

Pihak kepolisian Israel juga menambahkan bahwa tiga petugasnya terluka dalam bentrokan tersebut.

Juru bicara Perdana Menteri Israel, Naftali Bennett mengatakan bahwa polisi saat ini telah menahan ratusan warga Palestina.

"Kami sedang bekerja untuk memulihkan ketenangan, di Temple Mount dan di seluruh Israel," kata Bennett.

Baca Juga: West Ham vs Burnley : Prediksi Susunan Pemain, Jadwal Tayang, Head to Head dan Skor Akhir

Di sisi lain, Kementerian Luar Negeri Palestina menuntut Israel bertanggung jawab penuh atas kejahatan ini dan konsekuensinya.

Ketegangan tahun ini telah meningkat diduga diakibatkan oleh jatuhnya bulan suci Ramadhan yang bertepatan dengan perayaan Paskah Yahudi.***

Halaman:

Editor: Jeki Purwanto

Sumber: Reuters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah