Kronologi Tragedi Kanjuruhan Arema FC vs Persebaya, Tragedi Terparah Sepanjang Sejarah Sepak Bola Indonesia

- 3 Oktober 2022, 16:00 WIB
Potret kejadian kerusuhan pertandingan sepak bola di Stadion Kanjuruhan di antara Arema FC VS Persebaya yang terjadi 1 Oktober 2022, disebut diperparah dengan tembakan gas air mata.
Potret kejadian kerusuhan pertandingan sepak bola di Stadion Kanjuruhan di antara Arema FC VS Persebaya yang terjadi 1 Oktober 2022, disebut diperparah dengan tembakan gas air mata. /ARI BOWO SUCIPTO/ANTARA FOTO

Penumpukan suppoter yang berada di pintu keluar tersebut menyebabkan sesak nafas lalu kekurangan oksigen sehingga menyebabkan banyak orang yang mengalami patah tulang karena terinjak sampai meninggal.

Tragedi Kanjuruhan Arema FC vs Persebaya menyisahan duka mendalam bagi supporter Aremania, suppoter sepak bola Indonesia, seluruh warga Indonesia, bahkan di seluruh dunia.

Demikian kronologi tragedi antara Arema FC vs Persebaya di stadion Kanjuruhan Malang yang berhasil dirangkum.

Semoga tragedi ini tidak terulang lagi dikemudian hari dan dapat menjadi pelajaran bagi kita semua.***

Halaman:

Editor: Fina Pradika Putri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x