Tips Menyimpan Daging Kurban Mentah Agar Awet dan Tetap Terjaga Kualitasnya

- 23 Juni 2022, 10:00 WIB
Daging kurban, Idul Adha 2022/ Pixabay.com/Zichrini/
Daging kurban, Idul Adha 2022/ Pixabay.com/Zichrini/ /

1. Pastikan kebersihan daging

Umumnya daging kurban mentah yang ingin disimpan dalam waktu lama sebaiknya tidak dicuci dengan air terlebih dahulu.

Karena memperbesar resiko terkontaminasi oleh bakteri dan terjadinya freezer bun atau sisa-sisa air meresap kedalam daging.

Pembersihan dapat dilakukan dengan membuang kotoran-kotoran yang tampak mengganggu di daging dan pindahkan daging dalam wadah yang bersih.

Gunakan media penyimpanan yang tepat bisa menggunakan plastik kedap udara atau vacuum sealer yang akan menjaga kesegaran daging.

Baca Juga: PSM Makassar vs Kuala Lumpur Pada Liga Piala AFC Prediksi Skor, Jadwal, Jam Tayang dan Head to Head Pertanding

Daging yang di simpan dalam wadah vacuum sealer juga akan lebih tahan lama masa penyimpanannya.

Namun, jika tidak memiliki plastik kedap udara bisa menggunakan kemasan plastik atau toples saja.

2. Simpan secepatnya

Daging kurban mentah sebaiknya tidak dibiarkan lebih dari dua jam dalam kondisi suhu ruangan.

Halaman:

Editor: Jeki Purwanto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x