Disbudparpora Barito Timur Undang Sanggar se Bartim untuk Persiapan Tari Massal, Pemecahan Rekor MURI?

- 12 Juli 2023, 17:52 WIB
Ketua dan perwakilan sangar se Barito Timur penuhi undangan Disbudparpora Bartim
Ketua dan perwakilan sangar se Barito Timur penuhi undangan Disbudparpora Bartim /Instagram @disbudparpora_bartim

PORTAL KALTENG - Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olahraga DISBUDPARPORA Barito Timur kumpulkan perwakilan sanggar se Bartim.

Sanggar se Bartim ini diundang untuk berkordinasi mensukseskan tari massal pada Agustus mandatang di Barito Timur, Kalimantan Tengah.

Akankah ada pemecahan tari gelang dadas bawo pada Agustus mendatang, mengingat pencatatan rekor MURI tari gelang dadas bawo audah dilakukan beberapa waktu lalu.

Baca Juga: Update Klasemen dan Top Skor BRI Liga 1 Pekan Ke-3 The Prestige Phoenix Posisi Teratas

Melalui laman instagram resmi Disbudparpora Bartim gelaran tari massal spektakuler ini untuk memperingati hari jadi Barito Timur ke 21.

Melalui unggahan ini kepala Disbudparpora Bartim mengucapkan terimakasih kepada para pimpinan sanggar se Bartim yang hadir.

Pada kegiatan ini nampak hadir ketua dan perwakilan sanggar se Barito Timur.

Baca Juga: Bursa Liga 2 : Persiba Balikpapan Rekrut 5 Pemain Lokal Hasil Seleksi dan Pemain Baru Eks Nusantara FC

Kehadiran mereka bertujuan memastikan kesiapan sanggar berpartisipasi pada tari massal nantinya.

Halaman:

Editor: Patriano Jaya Maleh

Sumber: Instagram @disbudparpora_bartim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x