Kembali, Satu Warga Terdeteksi Positif Berdasarkan Tes Antigen Usai Tiba dari Jakarta ke Palangkaraya Kalteng

- 12 Februari 2022, 17:01 WIB
Ilustrasi penyebaran Covid-19. Kembali, Satu Warga Terdeteksi Positif Berdasarkan Tes Anti Gen Usai Tiba dari Jakarta ke Palangkaraya Kalteng
Ilustrasi penyebaran Covid-19. Kembali, Satu Warga Terdeteksi Positif Berdasarkan Tes Anti Gen Usai Tiba dari Jakarta ke Palangkaraya Kalteng /Pixabay/geralt

Baca Juga: Lirik Lagu Demi Kowe yang Dinyanyikan Yeni Inka, Penggalan Liriknya Aku Lilo Adoh Omah, Adoh Wong Tuwo

Namun saat tiba di Palangkaraya Kalimantan Tengah yang bersangkutan terdeteksi positif usai dilakukan anti gen.

“Yang bersangkutan ini setelah pulang dari melaksanakan ibadah umroh yang sebelumnya telah selesai dikarantina di Wisma Atlit di Jakarta." ungkap Falery.

"Berdasarkan tes antigen dari sana yang bersangkutan boleh pulang ke daerah asal Kalteng. Setelah dilakukan pemeriksaan antigen di Bandara Tjilik Riwut Palangka Raya yang bersangkutan terdeteksi positif," sambungnya.

"Upaya yang dilakukan terhadap yang bersangkutan yaitu untuk melaksanakan isoman selama 10 hari, karena yang bersangkutan tidak menunjukkan gejala seperti batuk, pilek dan demam." jelas Falery.

Baca Juga: Lirik Lagu Yeni Inka Mendung Tanpo Udan, Penggalan lagunya Awak Dewe Tau Nduwe Bayangan

"Tidak ada riwayat penyakit penyerta atau kormobid dan yang bersangkutan dipantau oleh Satgas kabupaten dan pihak puskesmas terdekat,” tutupnya.

Halaman:

Editor: Patriano Jaya Maleh

Sumber: MMC Kalteng


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah