Pengumuman UKT Hingga Prosedur Beasiswa KIP di IAIN Pontianak

- 11 Juni 2023, 14:49 WIB
Foto kampus IAIN Pontianak
Foto kampus IAIN Pontianak /Eko Budi Utomo /

PORTAL KALTENG - Pengumuman Uang Kuliah Tunggal (UKT) merupakan salah satu yang penting untuk diketahui bagi para calon mahasiswa terlebih bagi calon mahasiswa yang mengambil jalur Seleksi Prestasi Akademik Nasional Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (SPAN-PTKIN) Tahun 2023.

Bahkan, bagi mahasiswa yang tidak melakukan Registrasi Ulang dan Pembayaran Uang Kuliah Tunggal (UKT) maka dianggap mengundurkan diri.

Adapun tahapan registrasinya adalah sebagai berikut:

Baca Juga: Baru Lulus Kuliah? Simak Ini Cara Daftar PPG Prajabatan 2023, Caranya Mudah Sekali!

1. Cek Kelulusan UKT di laman pendaftaran ulang melalui link DI SINI

2. Melakukan Pembayaran Uang Kuliah Tunggal (UKT) melalui Bank yang ditetapkan

3. Mendaftar Orientasi Mahasiswa Baru (PBAK) ditentukan tersendiri.

Jadwal Registrasi
1. Pengumuman Hasil Seleksi UKT  pada 10 Juni 2023
2. Sanggah UKT : 12 – 14 Juni 2023
3. Pembayaran Uang Kuliah Tunggal (UKT) mulai 19 – 30 Juni 2023
4. Pendaftaran Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) Diumumkan.

Baca Juga: Kampus Terbaik di Kota Pontianak yang Masuk Rangking Internasional Menjadi Primadona Masyarakat

Halaman:

Editor: Muhammad Rokib

Sumber: iainptk.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x