10 Februari: Rentetan Peristiwa Bersejarah dalam Dunia Pemadaman Kebakaran di Amerika Serikat

- 10 Februari 2022, 09:45 WIB
Ilustrasi dari profesi petugas pemadam kebakaran yang sedang bertugas. /unsplash.com (by. @jayrheike)
Ilustrasi dari profesi petugas pemadam kebakaran yang sedang bertugas. /unsplash.com (by. @jayrheike) /

Sesaat sebelum pukul 08.30 malam waktu setempat, sebuah kandang kuda di White House, Washington D.C. terbakar.

Presiden Lincoln bahkan bisa melihat apinya dari jendela lantai dua.

3. 10 Februari 1887

Seorang petugas pemadam kebakaran di San Francisco, California, meninggal dunia karena cedera berat yang dialaminya seusai bertugas pada kasus kebakaran rumah laundry di sudut jalan Williams Streets yang meruntuhkan tembok bangunan.

Baca Juga: Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan Menyampaikan Bahwa Dirinya dan Istri Telah di Tes dan Positif Covid 19

4. 10 Februari 1889

Seorang petugas pemadamam kebakaran di Philadelphia, Pennsylvania, tewas saat terjadi keruntuhan lantai pada tempat ia mencoba memadamkan api di John and Brother, Chemist Drug Store, 1410 Walnut Street.

5. 10 Februari 1893

Sebuah rumah sakit jiwa di kota Dover, Stafford County, New Hampshire, alami peristiwa kebakaran yang menewaskan 43 orang.

6. 10 Februari 1902

Halaman:

Editor: Febbri Yanto Susanto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah