Resep Miso Soup Hidangan Khas Asli Jepang, Mudah dan Enak Untuk dimakan Saat Musim Hujan

- 7 Juni 2022, 08:03 WIB
Miso Soup hidangan khas Jepang/Pexels @makafood
Miso Soup hidangan khas Jepang/Pexels @makafood /

PORTALKALTENG – Membuat hidangan yang berasal dari luar negeri terkadang sedikit susah, karena bahan yang akan dipakai tidak tersedia di semua toko atau mini market terdekat.

Namun akan menjadi sesuatu yang menarik jika kita bisa mencicipi suatu hidangan yang jarang dan tidak biasa kita santap sebelumnya.

Kali ini akan berbeda, Portalkalteng.com akan membagikan resep hidangan khas asli dari Jepang yang mudah dan bahan yang dipakai cukup banyak tersedia di mini market.

Berikut resep Miso Soup yang dikutip dari kanal YouTube milik pasangan dua Negara, Indonesia dan Jepang, nama channelnya DAPUR KO-CI –KELAS MASAKAN JEPANG RUMAHAN.

Baca Juga: Resep Nasi Goreng Kampung ala Victor Masterchef Indonesia, Wajib Coba Dirumah!

BAHAN-BAHAN:

-600ml air

-1 sdt dashi powder

-3-4 sdm miso paste

Halaman:

Editor: Allans Yodya Wiratama

Sumber: YouTube DAPUR KO-CI –KELAS MASAKAN JEPANG RUMAHAN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x