Aneh Tapi Nyata, Inilah 5 Manfaat Bawang Putih Bagi Penyembuhan Penyakit Telinga. Caranya Mudah Loh

29 Mei 2022, 10:27 WIB
ilustrasi Bawang Putih pada Lubang Telinga. /Tangkapan Layar instagram @info_kesehatan

PORTALKALTENG – Seperti yang diketahui bawang putih merupakan salah satu bahan dapur yang dapat dijadikan sebagai penyedap masakan.

Tapi tahukah kamu, ternyata umbi-umbian yang berwarna putih ini selain sebagai pelengkap makanan, ternyata dapat dijadikan sebagai obat-obatan, terutama bagi telinga.

Diketahui bahwa penggunaan bawang putih pada telinga, dapat membantu untuk menjaga kesehatan telinga.

Hal ini karena bawang putih mengandung beberapa senyawa kimia yang dapat bermanfaat bagi tubuh manusia.

Baca Juga: Lakukan 5 Kebiasaan Sederhana Ini yang Miliki Manfaat Besar Untuk Menunjang Produktifitas

Senyawa kimia yang dimaksud, antara lain sulfur, Allicin, Alli dan Minyak atsiri yang dapat menjadi anti bakteri dan anti septik bagi tubuh manusia.

Selain itu, didalamnya juga terdapat kalori, karbohidrat, protein, vitamin (C, B1, B2, B3, B6), folat, kalsium, zat besi, magnesium, mangan, fosfor, kalium, natrium, dan seng. Lalu bagaimana cara kita agar bisa mendapatkan manfaat daripada Bawang Putih ini?

Caranya, ambilah bawang putih yang sudah dikupas dan dicuci bersih. Potong dan pilihlah bawang yang bagian tengahnya lebih kuning dari luarnya, letakkan irisan tersebut pada lubang telinga, jangan terlalu masuk ke dalam.

Biarkan bawang putih tersebut berada ditelinga selama semalaman. maka kamu akan mendapatkan manfaatnya, antara lain:

Baca Juga: Lirik Lagu Joko Tingkir – Happy Asmara: Ojo Dipikir Marai Mumet

1. Menghilangkan Sakit Telinga.

Tips diatas dapat kamu lakukan saat telinga sedang sakit. Bagian terlinga dalam yang terasa sakit biasanya akan diredam oleh bawang putih selama semalam.

2. Sembuhkan Infeksi Telinga.

Biasanya ini terjadi pada bagian tengah telinga. Hal itu disebabkan adanya bakteri masuk atau kemasukkan debu, hingga bakteri.

3. Mengurangi Radang.

Bawang putih yang bersifat anti radang bisa menyembuhkan serta mengurangi denyutan dan pembengkakan pada tubuh.

Anti-Bakterial dan Anti-Virus. Bawang putih juga dapat digunakan sebagai pembunuh bakteri dan kuman ditelinga.

Baca Juga: Tumis Dada Ayam, Resep Simpel Untuk Sarapan Anak-Anak di Rumah

4. Menguatkan Sistem Imun.

Meski bawang putih tersebut hanya diletakkan dilubang telinga, namun tubuh juga dapat merasakan khasiatnya.

Yakni dapat meningkatkan sistem imun dalam tubuh, dan dapat meningkatkan vitamin (C, B6), Pottasium, Kalsium, serta serat dalam tubuh.

5. Melunakkan Kotoran Telinga.

Kotoran telinga dapat melunak ketika kamu meletakkan bawang putih di lubang telinga.

Hal ini dapat membantu kamu untuk mempermudah saat akan membersihkan telinga dan meminimalisiri infeksi.

Baca Juga: Video Viral 16 Detik Diduga Diperankan Artis Lokal Kalimantan Tengah Tersebar di Media Sosial

Perlu diketahui bahwa bawang putih yang digunakan untuk penyembuhan ini bukanlah bawang sembarangan, pilihlah bawang putih yang organik.***

 

Editor: Patriano Jaya Maleh

Sumber: Berbagai sumber

Tags

Terkini

Terpopuler