Syafii Maarif Tokoh Muhammadiyah Meninggal Dunia

- 27 Mei 2022, 17:11 WIB
Mantan Ketua Umum PP Muhammadiyah, Buya Ahmad Syafii Maarif meninggal dunia, Jumat, 27 Mei 2022. /dok muhammadiyah
Mantan Ketua Umum PP Muhammadiyah, Buya Ahmad Syafii Maarif meninggal dunia, Jumat, 27 Mei 2022. /dok muhammadiyah /

Ia menamatkan sekolah rakyat pad 1947 tanpa memperoleh ijazah karena adanyapergolakan revolusi kemerdekaan kala itu.

Baca Juga: Anak Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil Hilang, Perkembangan Terbaru Emmeril Khan Mumtadz

Memulai kedekatannya dengan Muhammadiyah saat ia masuk ke Madrasah Mualimin dibalai Tengah, Lintau pada tahun 1950, hingga kelas tiga.

Memulai kehidupannya ditanah rantau pada tahun 1953 diusianya ke 18 tahun, ia beserta kedua anaknya diajak oleh M Sanusi Latief ke Yokyakarta.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Kota Semarang, Jawa Tengah dan Sekitarnya pada Jumat 27 Mei 2022 : Status Berawan

Namun niatnya untuk melanjutkan kelas di Masdrasah Muallimin di Yogyakarta kandas karena kelas kala itu penuh.

Disaat yang bersamaan justru ia memperoleh tawaran mengajar mengajar Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris disekolah tersebut walau hanya sebentar.

Baca Juga: Anak Ridwan Kamil Hilang Terseret Arus Sungai di Swiss, Keluarga Belum Terima Informasi Terbarunya

Hingga akhirnya iya diterima masuk sekolah di Muallimin. Ia aktif dalam organisasi kepaduan Hizbul Wathan, dan pernah menjadi pimpinan redaksi majalah Sinar yang kini dibawahi oleh Lembaga Pers Mu’allimin. Majalah pelajar di Yogyakarta.

Tamat di Muallimin 12 Juli 1956, kemudian ia memutuskan tidak melanjutkan sekolah yang dikarenakan biaya.

Halaman:

Editor: Jeki Purwanto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x