Mengenal Fitur Terbaru WhatsApp Beta yang Diklaim Akan Mudahkan Pengguna dalam Berkirim Foto HD

- 9 Juni 2023, 17:42 WIB
WhatsApp Beta terbaru 2023 diklaim memiliki fitur yang akan memudahkan pengguna dalam berkirim foto kualitas HD
WhatsApp Beta terbaru 2023 diklaim memiliki fitur yang akan memudahkan pengguna dalam berkirim foto kualitas HD /Gambar oleh Webster2703 dari Pixabay/

PORTAL KALTENG - Sebagai salah satu layanan perpesanan terkemuka didunia, WhatsApp kembali hadirkan inovasi terbaru yang diklaim akan memudahkan pengguna setianya.

Sebutan untuk versi baru ini dikenal dengan WhatsApp Beta yang akan memiliki fitur-fitur menarik yang telah dikembangkan.

Salah satu fitur itupun disebutkan akan memungkinkan pengguna dengan mudah untuk mengirimkan foto berkualitas tinggi atau yang dikenal dengan HD.

Baca Juga: Final Liga Champions 2023: Seberapa Besar Peluang Man City Raih Treble Winner Musim Ini?

Seperti yang dikutip Portal Kalteng dari BeritaSoloRaya.com dengan artikel bertajuk, "Fitur Terbaru WhatsApp Beta Bakal Mudahkan Berbagi Foto Kualitas HD, Tapi Pengguna Harus Lakukan Ini".

Dengan adanya fitur baru yang ditawarkan oleh WhatsApp Beta ini tentu saja bisa meningkatkan pengalaman pengguna dalam menggunakan media sosial dengan kualitas HD.

Tentu saja, fitur yang membuat pengguna bisa menerima foto dalam kualitas HD sangat dinantikan.

Baca Juga: Syarat PPDB SMP Negeri Jalur Prestasi di Kota Pontianak

Bagi pengguna yang ingin mencoba fitur terbaru untuk menerima dan membagikan foto dengan kualitas HD kepada sesama pengguna, Anda bisa mengunduh aplikasi WhatsApp Beta ini melalui Playstore atau App Store.

Halaman:

Editor: Febbri Yanto Susanto

Sumber: Beritasoloraya.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x