Jika Liga 2 Resmi Tidak Dilanjutkan, Begini Nasib Klub-klub Kasta Kedua Sepakbola Indonesia

- 24 Januari 2023, 22:44 WIB
Jika resmi dihentikan, begini nasib-nasib klub Liga 2 Indonesia
Jika resmi dihentikan, begini nasib-nasib klub Liga 2 Indonesia /Portal Kalteng/Twitter.com/@Liga1Match2022

"BREAKING : PSSI resmi mengumumkan Liga 1 musim ini tanpa degradasi," tulis akun Twitter @idextratime, 12 Januari 2023 lalu.

Baca Juga: Sah, Shayne Pattynama Resmi menjadi WNI, Berikut Profil dan Statistik Pemain Viking FK

Penghentian Liga 2 memang akan berdampak pada kompetisi lainnya yaitu BRI Liga 1 yang memang seharusnya akan berakhir dengan tiga tim yang terdegradasi.

Selain itu tiga klub teratas di Liga 2 akan naik kasta menjadi klub promosi yang bermain di Liga 1.

Baca Juga: Lirik Lagu Aiya Susanti yang Sedang Viral di TikTok dan Rame Diburu Warganet

Meskipun begitu, banyak pihak yang masih mengharapkan Liga 2 tetap dilanjutkan tentu saja akan dicari bagaimana sistem yang sesuai dengan apa yang diharapkan pemilik-pemilik klub seperti apa yang menjadi tuntutan mereka selama ini.***

Halaman:

Editor: Febbri Yanto Susanto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x