Prediksi Liga 2 Antara PSKC Cimahi vs Sriwijaya FC Lengkap Susunan Pemain dan Skor Akhir laga Liga 2

- 1 Oktober 2022, 16:29 WIB
Prediksi PSKC Cimahi vs Sriwijaya FC di grup barat Liga 2
Prediksi PSKC Cimahi vs Sriwijaya FC di grup barat Liga 2 /Instagram @sriwijayafc.id dan @pskc_cimahi

PORTAL KALTENG - Laga PSKC Cimahi vs Sriwijaya FC akan berlangsung hari ini Sabtu 1 Oktober 2022 pukul 18.15 WIB di stadion Si Jalak Harupat Bandung.

Laskar Sangkuriang akan menjamu Elang Andalas di lanjutan grup barat Liga dua pada laga PSKC Cimahi vs Sriwijaya FC.

Melihat posisi kedua tim pada klasmen grup barat Liga 2, sehingga menarik untuk mengupas prediksi susunan pemain dan skor akhir

Baca Juga: Prediksi Persiraja Banda Aceh vs Perserang Serang di Liga 2, Lengkap Prediksi Susunan Pemain dan Skor Akhir

"Karna tidak ada kesan tanpa kehadiran kalian jangan biarkan kita berjuang sendirian, mari kita saling bahu membahu." tulis @pskc_cimahi.

"Bismillah #PSKCday, Note: Untuk kick off ada perubahan jadwal yang semula kick off jam 15:15 WIB menjadi jam 18:15 WIB." lanjut account ini.

"#MATCHDAY Bismillah.. Mohon do’a dan dukungannya untuk pertandingan hari ini. #KitoPacak #Liga1." tulis @sriwijayafc.id.

Baca Juga: Prediksi PSPS Riau vs Karo United Mulai dari SUsunan Pemain hingga Skor Akhir Laga Grup Barat Liga 2

Prediksi susunan pemain PSKC Cimahi

Hery Prasetyo (gk), Taufiq Kasrun, Gitra Furton, Hadi Ardiansyah, Ahmad Maulana, Dhanu Syahputra, Syahroni, Rifky Dickatama, Wahyu Saputro, Nyoman Sukarja, Yongki Aribowo.

Pelatih kepala Joko Susilo

Prediksi susunan pemain Sriwijaya FC

Yoewanto Setya Beny (gk), Zakaria, Azis Hutagalung, Bima Reksa, Bayu Setiawan, Hyun-koo Yu, Fadil Redian, Nur Iskandar, Tommy Darmawan, Fiwi Dwipan, Habibi Jusuf.

Pelatih kepala Liestiadi

Baca Juga: Prediksi Liga 2 Persipa Pati vs Persikab Bandung di Grup Tengah Liga 2 Perkiraan Susunan Pemain dan Skor Akhir

Prediksi skor akhir

Laskar Sangkuriang pada laga sebelumnya harus takluk 1-0 dari Laskar Simbisa sehingga poin penuh di kandang adalah keharusan.

Sedangkan Elang Andalas memiliki waktu istirahat dan persiapan yang panjang usai laga melawan Laskar Simbisa ditunda, untuk itu portalkalteng mem prediksi laga ini dimenangkan Elang Andalas dengan skor 3-2.***

Editor: Patriano Jaya Maleh

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x