Mengulik Isi dari Skuad Nusantara United FC yang Berada di Grup Tengah Liga 2

- 11 September 2022, 11:30 WIB
Profil Nusantara United FC dari pemain, pelatih hingga Komisaris Utama
Profil Nusantara United FC dari pemain, pelatih hingga Komisaris Utama /Instagram @gammathohir

Tengah

1. Firmansyah (Gelandang Bertahan 25 tahun) dari PERSIS Solo, nilai pasar Rp 2,17 Milyar.

2. Tegar Pangestu (Gelandang Bertahan 29 tahun) dari Sulut United FC, nilai Rp 1,30 Milyar.

3. Dedi Irwandi (Gelandang Bertahan 28 tahun) dari Badak Lampung FC, nilai Rp 1,30 Milyar.

4. Fernando Pamungkas (Gelandang Tengah 19 tahun) dari Persebaya Surabaya, nilai  Rp 869,08 Juta.

5. Andrew Jeremy Boediono (Gelandang Tengah 21 tahun) dari Assalam FC, nilai ?

Baca Juga: Jelang Laga Liga 2 Antara PSBS Biak vs Deltras FC Tim Cendrawasih Kuning Datangkan Amunisi Baru di Lini Serang

6. Agi Pratama (Gelandang Serang 26 tahun) dari PERSIS Solo, nilai Rp 1,30 Milyar.

7. Ilham Fathoni (Gelandang Serang 24 tahun) dari PERSIS Solo, nilai Rp 1,30 Milyar.

8. Kevin Scheunemann (Gelandang Serang 30 tahun) dari Sulut United FC, nilai Rp 173,82 Juta.

9. Ari Maring (Sayap Kiri 24 tahun) dari Sulut United FC, nilai Rp 1,30 Milyar.

10. Adam Anis (Sayap Kiri 25 tahun) dari PSKC Cimahi, nilai Rp 1,30 Milyar.

Halaman:

Editor: Patriano Jaya Maleh

Sumber: transfermarkt


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x