Laga Thailand vs Vietnam Dituding Lakukan Match Fixing, PSSI Berniat Ajukan Protes Resmi ke AFF

- 11 Juli 2022, 13:45 WIB
Ilustrasi. PSSI berniat ajukan protes ke AFF terkait laga Thailand-Vietnam/instagram.com @pssi
Ilustrasi. PSSI berniat ajukan protes ke AFF terkait laga Thailand-Vietnam/instagram.com @pssi /

Baca Juga: Liga Argentina: Prediksi Skor Racing Club vs CA Independiente, Jadwal Tayang, H2H dan Susunan Pemain

“Kami akan memutar kembali vidio pertandingan dan menganalisisnya dengan beberapa pihak termasuk direktur teknik sebelum memastikan apakah kami akan melakukan protes.

Kami tidak bisa menilai apakah ada ‘permainan’ atau tidak. Nanti yang bisa menilai adalah Komisi Disiplin AFF.

Yang jelas kami kecewa. Mereka (Thailand dan Vietnam-red) adalah negara besar, masa permainannya begitu-begitu saja,” kata Iriawan.

Meski perjuangan Timnas Indonesia untuk melaju ke babak perempat final Piala AFF harus terhenti, namun para supporter tetap memberikan dukungannya.

Baca Juga: Liga Argentina : Prediksi Skor Atletico Lanus vs Huracan, Jadwal Tayang, H2H dan Susunan Pemain

Mereka mengaku bangga kepada Timnas Indonesia U-19 meskipun gagal lolos ke semifinal Piala AFF.

"Terima kasih perjuangan Garuda Muda. Thailand ma Vietnam aja takut ketemu kalian lagi di final, cara kalian ga lolos berkelas untuk kali ini. Masih banyak turnamen besar di depan mata. Mari tatap Kualifikasi Piala Asia dan Piala Dunia. Piala AFF kasih aja. Belum tentu mereka lolos Piala Dunia U-20," ujar akun Kolektor Jersey Timnas Indonesia.***

Halaman:

Editor: Febbri Yanto Susanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah