Piala Presiden 2022 Grup A, Jadwal Pertandingan, Jam Tayang, Daftar Tim dan Link Live Streaming

- 11 Juni 2022, 16:12 WIB
Piala Presiden 2022 Grup A
Piala Presiden 2022 Grup A /Instagram.com @pialapresiden

PORTAL KALTENG – Piala Presiden 2022 di babak penyisihan Grup A akan digelar mulai 11-27 Juni 2022 dengan melibatkan 5 klub dalam daftar tim peserta.

5 klub tangguh yang termasuk dalam Grup A ini diantaranya Persis Solo, PSIS Semarang, PSS Sleman, Persita Tangerang dan juga Dewa United.

Persis Solo menjadi tuan rumah, karna seluruh pertandingan Grup A akan dilangsungkan di Stadion Manahan, Solo.

Baca Juga: Geger Nasi Padang Babi, Berikut Penjelasan Dari Pemilik Babiambo yang Sudah Tutup Sejak Pandemi Covid-19

Setiap tim akan memiliki kesempatan untuk saling bertemu satu sama lain sebanyak 1 kali pertandingan.

Dua tim yang berhasil menjadi juara dan runner-up dalam grup akan melanjutkan pertandingan ke babak perempat final.

Serta berkesempatan untuk melanjutkan perebutan gelar juara di ajang pertandingan Piala Presiden 2022.

Baca Juga: Piala Presiden 2022 Dimulai Hari ini, Cek Jadwal Lengkap Pertandingan Grup A hingga Grup D di Sini

Laga pembuka piala presiden 2022 Grup A akan mempertemukan Persis Solo vs PSS Sleman.

Halaman:

Editor: Patriano Jaya Maleh

Sumber: Instagram @pialapresiden


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah