Bilqis Prasista Jadi Penentu, Tiongkok Tetap Berangkat ke Babak Semifinal Uber Cup 2022

- 12 Mei 2022, 14:09 WIB
Jadi Penentu, Bilqis Prasista Hadapi Rubber Game Lawan He Bing Jao di perempat final Uber Cup 2022/instagram: @badminton.ina
Jadi Penentu, Bilqis Prasista Hadapi Rubber Game Lawan He Bing Jao di perempat final Uber Cup 2022/instagram: @badminton.ina /

PORTALKALTENG – Bilqis Prasista menjadi penentu tim Indonesia di babak perempat final Uber Cup 2022.

Melalui dua pertandingan pertama, tim Tiongkok berhasil mendapatkan dua angka di perempat final Uber Cup 2022.

Usai perjuangan Komang Ayu dan pasangan Ana/Tiwi, kini giliran Bilqis Prasista unjuk gigi di laga ketiga pertandingan Uber Cup 2022 hari ini, Kamis 12 Mei 2022.

Mengamankan game pertama dengan skor 21 – 19, Bilqis Prasista sempat ketinggalan tiga poin pertama di game kedua.

Baca Juga: Prediksi Augsburg vs Greuther Furth : Head to Head, Susunan Pemain, Skor Akhir dan Live Streaming

Game pertama antara He Bing Jao dan Bilqis Prasista berlangsung dalam waktu 18 menit.

Melawan He Bing Jao, pada awal pertandingan game kedua sudah mencuri empat angka unggul dibanding Bilqis Prasista.

Saat hendak mendekat waktu pertengahan game kedua, He Bing Jao masih unggul dengan angka 8 – 2 meninggalkan Bilqis Prasista tertinggal enam angka.

He Bing Jao berhasil menempatkan dirinya lima angka di depan Bilqis Prasista pada laga pertengahan game kedua perempat final Uber Cup 2022.

Halaman:

Editor: Allans Yodya Wiratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah