Prediksi Manchester City vs Tottenham : Tersaji Duel Panas Klub Papan Atas Liga Inggris

8 September 2022, 11:50 WIB
Ilustrasi. Prediksi laga seru antara Manchester City vs Tottenham di Liga Inggris /Reuters/Marcelo Del Pozo/REUTERS

PORTAL KALTENG - Berikut ini prediksi laga Manchester City vs Tottenham dalam lanjutan Liga Inggris pekan ke-7 musim 2022/2023.

Laga Manchester City vs Tottenham ini sangat menarik untuk disaksikan dan pastinya akan menunjukan permainan yang sengit.

Jika dilihat dari head to head kedua tim dalam lima laga pertemuan terakhir diketahui bahwa kedua tim akan menyajikan tontonan yang menarik dalam laga nanti.

Baca Juga: Prediksi Laga Persijap Jepara vs Nusantara United FC dari SUsunan Pemain hingga Skor Akhir

Laga Manchester City vs Tottenham digelar pada, Minggu 11 September 2022 pukul 00.30 WIB di Etihad Stadium.

Hingga pekan ke-6, Manchester City berhasil menduduki peringkat kedua klasemen Liga Inggris dengan total 14 poin dari enam kali pertandingan.

Sementara itu Tottenham berada di satu peringkat dibawah Manchester City dengan jumlah poin yang sama yaitu 14 poin.

Manchester City dan Tottenham sama-sama telah mengoleksi empat kali kemenangan dan dua kali hasil seri pada enam laga sebelumnya.

Baca Juga: Pertandingan Liga 2 : Persewar Waropen vs Persipal Palu dari Prediksi Susunan Pemain hingga Skor Akhir

Head to Head

19-02-2022 Manchester City 2 : 3 Tottenham

15-08-2021 Tottenham 1 : 0 Manchester City

25-04-2021 Manchester City 1 : 0 Tottenham

13-02-2021 Manchester City 3 : 0 Tottenham

21-11-2020 Tottenham 2 : 0 Manchester City

Baca Juga: Prediksi Sulut United vs Persipura Jayapura Dari Perkiraan Susunan Pemain dan Skor Akhir

Melihat dari head to head kedua tim dalam lima pertemuan terakhir terlihat bahwa Tottenham berhasil memenangkan tiga laga.

Manchester City hanya memenangkan dua laga dari pertemuan dengan rivalnya, Tottenham.

Prediksi Susunan Pemain

Manchester City (4-3-3): Ederson Moraes; Kyle Walker, Ruben Dias, Aymeric Laporte, Joao Cancelo; Kevin De Bruyne, Rodri, Bernardo Silva; Riyad Mahrez, Phil Foden, Raheem Sterling

Baca Juga: Jadwal dan Head to Head Laga Liverpool vs Wolves di Liga Inggris Malam Ini, Live di SCTV

Pelatih: Pep Guardiola.

Tottenham (3-4-3): Hugo Lloris; Cristian Romero, Eric Dier, Ben Davies; Emerson Royal, Pierre-Emile Hojbjerg, Rodrigo Bentancur, Reguilon; Lucas Moura, Harry Kane, Son Heung-Min

Pelatih: Mauricio Pochettino.***

 

 

Editor: Febbri Yanto Susanto

Sumber: Whoscored

Tags

Terkini

Terpopuler