Jadwal dan Live Streaming Laga PSM Makassar vs Bali United, Mampukah Laskar Tridatu Raih 3 Poin ?

28 Juli 2022, 15:30 WIB
Ilustrasi. jadwal dan link live streaming laga PSM Makassar vs Bali United di BRI Liga 1 2022 /Portalkalteng/Tangkapan layar Vidio.com

PORTAL KALTENG - Inilah selengkapnya ulasan tentang jadwal pertandingan link live streaming untuk menyaksikan laga seru antara PSM Makassar vs Bali United di Liga 1 2022.

Laga PSM Makassar vs Bali United dijadwalkan berlangsung pada, Jumat 29 Juli 2022 pukul 16.00 WIB di Stadion Gelora BJ Habibie.

Laga PSM Makassar vs Bali United dapat disaksikan melalui layar kaca Indosiar maupun live streaming pada link diakhir artikel ini.

Baca Juga: Liga 1: Prediksi Skor PSM Makassar vs Bali United, Jadwal Tayang, H2H dan Susunan Pemain

PSM Makassar vs Bali United menjadi laga pembuka dalam pertandingan pekan ke-2 BRI Liga 1 musim ini.

Pada laga sebelumnya, PSM Makassar berhasil raih kemenangan usai behasil mengalahkan PSS Sleman dengan skor tipis 1-2.

Sementara itu Bali United berhasil memenangkan laga sebagai tuan rumah saat menghadapi Persija Jakarta dengan skor tipis 1-0.

Baca Juga: Liga Copa do Brasil : Prediksi Skor Flamengo vs Clube Atletico Paranaense, Jadwal Tayang dan Susunan Pemain

Laga PSM Makassar vs Bali United menjadi laga penting bagi kedua tim untuk dapat melaju ke peringkat atas klasemen sementara.

PSM Makassar saat ini berada diperingkat ke-5 dalam klasemen sementara dengan tiga poin, perolehan yang sama juga diraih Bali United yang berada diperingkat ke-6.

Berikut ini link live streaming partai seru antara PSM Makassar vs Bali United yang akan berlangsung besok sore.

Baca Juga: Ruben Onsu Idap Penyakit Langka Empty Sella Syndrome, Ungkap Ingin Berkumpul Bersama Para Sahabat

LINK STREAMING

Untuk menyaksikan laga PSM Makassar vs Bali United dapat mengklik link diatas dan pastikan Anda telah mengunduh aplikasi Vidio.com.

Pengguna aplikasi Vidio.com diharuskan untuk berlangganan agar dapat menyaksikan laga live streaming BRI Liga 1.***

 

Editor: Febbri Yanto Susanto

Tags

Terkini

Terpopuler