Piala Presiden : Prediksi Persita vs Dewa United, Head to Head, Susunan Pemain dan Skor Akhir

18 Juni 2022, 19:10 WIB
Ilustrasi prediksi jelang laga Persita vs Dewa United di Piala Presiden pada 20 Juni 2022 /Twitter @dewaunitedfc_

PORTAL KALTENG - Berikut prediksi lengkap Persita vs Dewa United di Piala Presiden lengkap dengan head to head, susunan pemain, skor akhir dan live streaming.

Persita vs Dewa United akan melakoni laga putaran ketiga Piala Presiden 2022 di Stadion Manahan, Solo.

Laga antara Persita vs Dewa United akan di jadwalkan kickoff mulai hari Senin, 20 Juni 2022 pukul 16.00 WIB.

Baca Juga: PSM Makassar vs Persik Kediri Pada Liga Piala Presiden 2022 Prediksi Skor, Jadwal, H2H Lengkap Susunan Pemain

Preview Persita vs Dewa United

Persita mengawali laga dengan hasil yang kurang maksimal setelah menelan dua kekalahan beruntun di laga pembuka.

Pada laga terakhirnya mereka harus tumbang ketika berhadapan dengan PSS Sleman dengan skor 0-2.

Hasil tersebut membuat mereka menghuni dasar klasemen grup A dengan 0 poin.

Sedangkan sang tamu Dewa United pada laga terakhirnya mampu menahan imbang PSIS Semarang dengan skor 2-2.

Baca Juga: Tigre vs Banfield di Divisi Utama Argentina : Head To Head dan Prediksi Skor Pertandingan

Head to Head

Kedua tim belum pernah bertemu di semua kompetisi.

Prediksi Susunan Pemain

Persita (4-3-3): Sulaiman; Muhammad, Fakdawer, Yohanes, Mario Jardel; Sin Yeong, Brown, Paulo Sitanggang; Ghozali, Heri Susanto, R. Fergonzi.

Dewa United (3-4-3) : Natshir; Risto, Faris, Miftha; Asep, Rangga; Feby Eka, Dias; Ichsan, Gufroni, Rishadi Fauzi.

Prediksi Skor Akhir

Prediksi : Persita 1-2 Dewa United.

Baca Juga: Prediksi Godoy Cruz vs Defense, Divisi Utama Argentina 21 Juni 2022

Link Live Streaming

Pertandingan tersebut bisa anda saksikan secara online melalui link yang kami sediakan dibawah ini.

>>Klik Disini<<

Demikianlah hasil prediksi laga antara Persita vs Dewa United di Piala Presiden yang kami rangkum untuk anda.***

Editor: Patriano Jaya Maleh

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler