Informasi Terkini! Harga Cabe Hari Ini Mengalami Kenaikan dan Minyak Goreng Turun Secara Nasional

- 24 Mei 2022, 10:56 WIB
Ilustrasi Cabe Rawit/
Ilustrasi Cabe Rawit/ /Pixabay.com/SpencerWing

PORTALKALTENG – Berikut update harga komoditas cabe secara nasional pada Selasa 24 Mei 2022 dimana harga cabe mengalami kenaikan dibandingkan pada hari sebelumnya.

Harga cabe mengalami kenaikan per tanggal 24 Mei 2022 dari 4.35 persen hingga 6.36 persen dari hari sebelumnya.

Dilansir Portal Kalteng dari Laman Sistem Pemantauan Pasar dan Kebutuhan Pokok Kementerian Perdagangan, berikut harga cabe pada hari ini yaitu :

Baca Juga: Para Ibu Wajib tau! Berikut Ini 7 AktivitasJanin Dalam Kandungan Menurut City Ardhillah Azz

Cabe Merah Besar Rp.45.600 per kg

Cabe Merah Keriting Rp.43.500 per kg

Cabe Rawit Merah Rp.51.500 per kg

Tidak hanya cabe yang mengalami kenaikan, bawang merah juga mengalami kenaikan dari harga Rp. 41.300 menjadi Rp.41.800.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Libra Selasa 24 Mei 2022: Pentingnya Sebuah Komunikasi

Halaman:

Editor: Patriano Jaya Maleh

Sumber: ews.kemendag.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x