Link Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN, Ada 2000 Lowongan di 200 Perusahaan dari Jenjang SMA Hingga S2

12 Mei 2023, 09:23 WIB
Poster Rekrutmen Bersama BUMN yang diunggah instagram @pln.kalselteng /instagram @pln.kalselteng


PORTAL KALTENG - Rekrutmen Bersama BUMN kembali dibuka melalui link resminya.

Pengumuman Rekrutmen Bersama BUMN atau RBB ini disampaikan melalui instagram resminya.

Pendaftaran melalui link rekrutmen bersama BUMN ini dibuka sejak tangga 11 hingga 20 Mei 2023 mendatang.

Baca Juga: Puluhan Jet Tempur MiG 29 yang Mampu Tembakan Rudal Jarak Jauh Stom Shadow Inggris Sudah Masuk ke Ukraina

Pada pengumuman ini disebutkan ada 2000 lebih lowongan di 200an perusahaan BUMN grup.

Baik persyaratan dan cara pendaftaran sendiri lengkap dijelaskan pada website resmi rekrutmen bersama BUMN.

Mulai dari tahapan registrasi dan seleksi administratif hingga jadwal pengumuman final calon pegawai BUMN ada di situs ini.

Baca Juga: Persiapan Pencatatan Rekor MURI 500 Penari Gelang di Festival Budaya Isen Mulang FBIM 2023

Lowongan pekerjaan ini sendiri terbuka mulai jenjang SMA sederajat hingga lulusan S2.

Bagi kamu yang ingin bergabung dengan keluarga besar BUMN bisa segera mendaftarkan diri melalui link di akhir artikel.

Sebelum mendaftar perhatikan beberapa hal yang perlu dipersiapkan yaitu :

Baca Juga: Klub Liga 2 Sulut United Lepas 2 Pemainya yang Perkuat Hiu Utara Musim Lalu, Menuju Liga Nusantara 2023

1. Foto profil (wajib)

2. KTP (wajib)

3. Ijazah atau surat keterangan lulus (wajib)

4. SKCK (jika ada)

5. Dokumen lainnya seperti sertifikat pelatihan (jika ada)

6. Surat rekomendasi (jika ada)

Baca Juga: Klub Milik Raffi Ahmad RANS Nusantara FC Kembali Lepas 4 Pemain yang Perkuat The Prestige Phoenix Musim Lalu

Nah itulah hal yang perlu dipersiapkan dalam bentuk digital untuk mempermudah proses pendaftaran.

Kepada para pelamar semoga sukses.

Link rekrutmen bersama BUMN [DISINI].***

Editor: Patriano Jaya Maleh

Sumber: Instagram @pln.kalselteng

Tags

Terkini

Terpopuler