Perjalanan Karir Elon Musk Hingga Menjadi Orang Terkaya di Dunia

- 17 Juni 2022, 09:05 WIB
Foto Elon Musk yang merupakan pemilik tunggal Twitter/Bogor Pikiran Rakyat
Foto Elon Musk yang merupakan pemilik tunggal Twitter/Bogor Pikiran Rakyat /

PORTAL KALTENG – Elon Musk adalah orang terkaya di dunia yang kita kenal dengan perusahaan Tesla dan SpaceX nya.

Kesuksesannya tak hanya instan, ia meniti karirnya melalui berbagai rintangan yang tidak sedikit.

Kecerdasan dan sikapnya yang keras kepala serta tidak mudah menyerah, membawanya pada tangga juara untuk menjadi orang terkaya didunia.

Siapakah Elon Musk, hingga ia menjadi orang tersukses di jagat raya saat ini.  Berikut profil singkatnya. 

Bernama lengkap Elon Musk, pria kelahiran Pretoria Afrika Selatan ini terlahir dari ayah Afrika Selatan dan ibu Kanada.

Baca Juga: Perjalanan Hidup Bill Gates Muda Hingga Menjadi Raja Perangkat Lunak Microsoft

Ia adalah pendiri usaha pembayaran elektronik bernama PayPal, kemudian ia mendirikan SpaceX yang bergerak dibidang peluncuran roket keluar angkasa.

Musk juga salah satu investor penting pertama diperusahaan Tersla, mobil bertenaga listrik yang membawanya merajai saham otomotif

Musk muda, sudah menunjukan bakatnya dibidang computer.  Diusianya ke 12 tahun, ia mampu menciptakan video game dan mejualnya kesebuah majalah computer.

Halaman:

Editor: Jeki Purwanto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah