Rusia Klaim Tembak Jatuh 5 Jet Tempur Ukraina, Sebelumnya Moscow Sampaikan AU Ukraina Hampir Musnah

- 28 Maret 2022, 15:02 WIB
Kondisi terkini daerah perbatasan Ukraina-Rusia yang masih menjadi operasi militer Rusia
Kondisi terkini daerah perbatasan Ukraina-Rusia yang masih menjadi operasi militer Rusia /Sky News

PORTALKALTENG - Kementerian Pertahanan, pasukan Rusia telah menghancurkan 36 objek militer Ukraina, dan juga menjatuhkan 19 UAV selama sehari terakhir.

Selain itu Russa juga mengklai hancurkan 5 jet tempur Ukraina selama 24 jam terakhir, menurut pernyataan resmi dari Kementerian Pertahanan.

Kemenhan Rusia menyampaikan empat jet Sukhoi Su-24, dan satu pesawat tempur Sukhoi Su-27 Ukraina ditmbak jatuh.

"Sistem pertahanan udara dan penerbangan Angkatan Udara Rusia menjatuhkan empat pesawat Su-24 Angkatan Udara Ukraina di atas wilayah Chernigov selama sehari terakhir - dua di antaranya di dekat pemukiman Repka, dan dua lagi di dekat Gorodnya. Satu Su-27 jet tempur ditembak jatuh di dekat Kramatorsk, wilayah Donetsk", kata juru bicara militer Igor Konashenkov.

Baca Juga: Pembicaraan Antar Delegasi Rusia dan Ukraina Rencananya akan Digelar di Istambul Turki

Dia juga mengatakan bahwa pasukan Rusia menjatuhkan 5 roket Smerch di wilayah Kherson.

Berikut klaim kerugian di pihak Ukraina sepanjang 33 hari operasi militer khusus Rusia

Personil : lebih dari 14.000 (tewas/ditawan)/ luka-luka : 16.000

Pesawat/ helikopter : 187 Unit.(+5) (dihancurkan)

Halaman:

Editor: Patriano Jaya Maleh

Sumber: sputniknews Facebook General Staff of the Armed Forces of Ukraine


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah