LE SSERAFIM Menjadi Girlgup KPop ke-5 dalam Sejarah yang Bertahan Selama 2 Minggu di Billboard 200

- 9 November 2022, 09:18 WIB
LE SSERAFIM berhasil masuk ke tangga lagu Billboard Amerika Serikat.
LE SSERAFIM berhasil masuk ke tangga lagu Billboard Amerika Serikat. /Instagram @le_sserafim

LE SSERAFIM sekarang menjadi grup cewek KPop kelima dalam sejarah yang pernah berhasil berada di Billboard 200.

Sebelum LE SSERAFIM ada BLACKPINK, TWICE, ITZY, dan aespa yang juga sukses di tangga lagu Billboard.

Baca Juga: Drama 'The Queen's Umbrella' Berhasil Meraih Ratint Tertinggi untuk Episode 8

Album “ANTIFRAGILE” juga menjadi lagu yang harus diperhitungkan di beberapa tangga lagu Billboard lainnya minggu ini. 

Mini album ini menduduki peringkat 2 di chart Album Dunia Billboard, posisi 6 di chart Top Penjualan Album Terkini, dan nomor 7 di chart Top Penjualan Album.

Bukan hanya itu saja, lagu “ANTIFRAGILE”, tetap kuat di posisi 28 di chart Global Excl. US dan No. 44 di Global 200.

Baca Juga: Red velvet Akan Kembali Menyapa Penggemar dengan Album Terbaru 'The ReVe Festival 2022 – Birthday'

Sementara itu, LE SSERARIM masih mempromosikan lagu “ANTIFRAGILE" di acara musik Korea Selatan.

Girlgrup dari Source Music x HYBE Labels itu promosi berlima setelah Kim Garam keluar setelah kasus yang menimpanya.***

Halaman:

Editor: Susiani Suprapti

Sumber: Soompi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x