Inilah Contoh Soal TWK CPNS Tahun 2021 Yang Wajib Kamu Ketahui

- 11 September 2021, 15:49 WIB
Ilustrasi ujian CPNS 2021. Inilah Contoh Soal Tes SKD CPNS beserta pembahasannya
Ilustrasi ujian CPNS 2021. Inilah Contoh Soal Tes SKD CPNS beserta pembahasannya /Menpan.go.id./

PORTALKALTENG - Jadwal Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS tahun 2021 semakin dekat, banyak peserta tes yang mulai mempersiapkan diri, mulai dari persiapan keuangan, mempelajari tata cara tes SKD maupun mencari referensi soal tes SKD yang akan diikuti.

Berikut Portalkalteng rangkum Soal Tes Wawasan Kebangsaan SKD CPNS yang bisa jadi bahan pelajaran untuk calon peserta tes.

Tes Wawasan Kebangsaan:

1. Yang bukan menjadi isi konstitusi adalah...

a. sifat, bentuk negara dan bentuk pemerintahan

b. identitas negara

c. jaminan hak-hak azazi manusia

d. dasar filsafat suatu negara

Jawaban : b. identitas negara

Halaman:

Editor: Febbri Yanto Susanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah